Pengenalan Ilmu Prinsip Stratigrafi


Rakan.

Aku mau kasih tau tentang ilmu stratigrafi. Jadi gini gan, stratigrafi berasal dari kata strata dan grafi/grafos. Grafi adalah lapisan (bahan) sedimen, sedangkan grafis/grafos adalah gambaran. Jadi stratigrafi ialah cabang ilmu geologi yang mempelajari susunan lapisan batuan dalam ruang dan waktu.

Di prinsip stratigrafi ini, agan akan mempelajari tentang kejadian, hubungan, dan lapisan batuan. Dan juga, dalam ilmu stratigrafi kita akan mempelajari tebal lapisan dan cadangan endapan.

Dalam ilmu stratigrafi, kita juga akan mempelajari ilmu petrologi, paleontologi, dan sedimentologi. Karena gini gan, 3 ilmu diatas sangat berhubungan dengan ilmu stratigrafi. Jadi mau gak mau, kita akan mempelajari empat sekaligus hehe

No comments:

Post a Comment

Instagram @rafieqfarazi